KATEGORI PENDAFTAR SBMPTN 2016/2017

KATEGORI PENDAFTAR SBMPTN 2016/2017. Berikut ini adalah beberapa tipe kategori yang wajib adik-adik ketahui sebelum mendaftar pada ujian SBMPTN tahun 2016/2017. Semoga info ini bermanfaat bagi adik-adik sekalian :).
Kategori SBMPTN

Kategori
Peserta SNMPTN 2016
Calon Peserta Penerima Bidikmisi
Lulus  SNMPTN 2016
Biaya Seleksi SBMPTN 2016
1
Tidak
---
2*)
Ya
Ya
Tidak
Gratis
3**)
Ya
4
Ya
Tidak
Ya/Tidak
Bayar
5
Tidak
---

Catatan:
*)     Calon peserta penerima Bidikmisi yang dinyatakan TIDAK DITERIMA melalui SNMPTN dan berkeinginan untuk mendaftar SBMPTN, yang bersangkutan harus mendaftar di http://pendaftaran.sbmptn.ac.id menggunakan pasangan KAP dan PIN yang diperoleh dari Bidikmisi, Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi untuk mencetak Kartu Tanda Peserta SBMPTN tanpa harus membayar biaya seleksi SBMPTN (gratis).

**)   Calon peserta penerima Bidikmisi yang telah dinyatakan lulus melalui SNMPTN dan berkeinginan untuk mendaftar SBMPTN, maka yang bersangkutan harus mendaftar di http://pendaftaran.sbmptn.ac.id menggunakan pasangan KAP dan PIN yang diperoleh dari Bidikmisi, Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi, tetapi yang bersangkutan diharuskan melakukan pembayaran biaya seleksi SBMPTN (menggunakan Slip Pembayaran yang diperoleh dalam pendaftaran SBMPTN) sebelum dapat mencetak Kartu Tanda Peserta

Nah, demikianlah informasi seputar Kategori Pendaftar SBMPTN 2016/2017. Bagi adik-adik yang belum lulus di SNMPTN jangan berkecil hati, raih kesempatan adik-adik untuk lulus di PTN Favorit melalui Ujian SBMPTN. Kami juga sudah menyiapkan Prediksi Soal SBMPTN 2016 yang lengkap dengan pembahasan dan materinnya, soal ini dirancang khusus untuk membantu adik-adik lulus ujian SBMPTN 2016/2017. Jika berminat Silahkan Klik Disini !!.

No comments:

Post a Comment